> FANPAGE > RSS > SITEMAP > TUKAR LINK

Cara Mudah Membuat Kotak Pencarian Keren di Blog

Red Mercenary | 1:05 AM, Thursday, January 31, 2013 |
Sekarang saya mau share cara membuat kotak pencarian sederhana di blog, pasti udah pada tau kan apa itu kotak pencarian? jika belum tau nih contohnya kaya di pojok kanan blog ini kayak gambar di samping, cara membuatnya cukup simple kok. langsung aja berikut ini caranya

  1. Login ke blogger
  2. Copy kode di bawah ini, bisa dicopykan ke menu tata letak > add gadget > HTML/Javascript atau dicopykan ke Template
  3. Simpan
<form action='/search' id='searchthis' method='get' style='display:inline;'><input id='search-box' name='q' placeholder='Cari kata kunci disini...' size='25' type='text'/><input id='search-btn' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjAhLYQTbiIKJ5n9R_ILO0ecCBqaFqICZ0aXjlsWSUv42kRGw0WbWGvXsd2AsK83UjQKj1CZDaCmq0OpsWVjA4nevi6hibUw1gru_Swq6uwGRwnqhHl0tEm4XXp01KrQcJTbKuik5-L1QQ/s1600/magnifier.png' style='margin-left: 5px; margin: 3px 0 0 5px;' type='image' value='Search'/></form>

Gimana? jadi tau kan sekarang? sederhana sih tapi lumayan lah untuk mempercantik/memperganteng blog kamu , semoga bermanfaat. Glory!!



Comments
0 Comments

Silahkan Berkomentar Disini !
Mohon Maaf Untuk Versi Mobile Komentar Blog Non-aktif, Silahkan Gunakan Komentar Facebook.

Streaming
Spekulasi
Classic
Toko Jersey