> FANPAGE > RSS > SITEMAP > TUKAR LINK

Dasar-Dasar HTML: Mengedit Huruf

Red Mercenary | 6:25 AM, Friday, March 22, 2013 |
Ilustrasi HTML (Source: usabilitygeek.com)

Red-Mercenary - HTML (Hyper Text Markup Language) adalah salah satu bahasa pengkodean yang harus kita kuasai dalam mengelola suatu web atau blog. Fungsi HTML salah satunya ialah untuk mengedit tampilan huruf web atau blog. kali ini akan kita bahasseputar editting font atau huruf di HTML.

<b>teks</b>
Bold, untuk mempertebal Teks

<i>teks</i>
Italic, untuk mencetak teks miring

<u>teks</u>
Underline, untuk membuat teks bergaris bawah

<font face='calibri'>teks</font>
Kode untuk mengubah jenis huruf, misalnya Calibri

<font color='red'>teks</font>
Kode untuk mengubah warna teks, misal red untuk merah

<font size='1'>teks</font>
Mengatur ukuran teks, dapat diisi dari 1,2,3,dst semakin tinggi angka semakin besar ukuran huruf

<p>teks</p>
Untuk membuat paragraf

<blockquote>teks</blockquote>
Untuk membuat kutipan

<center>teks</center>
Membuat teks rata tengah

<h1>teks</h1>
Untuk mengatur besar kecil teks juga, misal <h1>,<h2>,...dst semakin kecil angka maka semakin besar ukuran teks

<marquee>teks</marquee>
Untuk membuat teks yang berjalan.

<blink>teks</blink>
membuat teks berkedip, biasanya beberapa browser tidak support


Comments
0 Comments

Silahkan Berkomentar Disini !
Mohon Maaf Untuk Versi Mobile Komentar Blog Non-aktif, Silahkan Gunakan Komentar Facebook.

Streaming
Spekulasi
Classic
Toko Jersey